Struktur Kurikulum

Program Studi S2 Teknik Elektro memiliki enam peminatan yaitu:

  • Komunikasi Nirkabel Cerdas (Intelligent Wireless Communications & Satellite Systems)
  • Rekayasa Jaringan dan Keamanan Siber (Network Engineering and Cyber Security)
  • Regulasi dan Manajemen Telekomunikasi (Regulation and Management of Telecommunications).
  • Kontrol dan Sistem Cerdas (Control and Intelligent Systems)
  • Penelitian Telekomunikasi, Kontrol dan Elektronika (Telecommunication, Control and Electronic Research)
  • Sistem Energi Berkelanjutan (Sustainable Energy Systems)

Berikut ini adalah keterkaitan antara struktur kurikulum dengan capaian pembelajaran di prodi S2 Teknik Elektro.

Tabel Pemetaan Mata Kuliah dengan CP untuk peminatan IWCSS

Tabel Pemetaan Mata Kuliah dengan CP untuk peminatan NECS

Tabel Pemetaan Mata Kuliah dengan CP untuk peminatan RMT

Tabel Pemetaan Mata Kuliah dengan CP untuk peminatan CIS

Tabel Pemetaan Mata Kuliah dengan CP untuk peminatan SES